Poskaltim.id, Samarinda – Bidang Pemasaran Dinas Pariwisata Provinsi Kalimantan Timur (Dispar Kaltim) kembali menggelar Familiarization Trip seri ke-dua ke wilayah Kabupaten Kutai Barat. Pada seri pertama, Bidang Pemasaran Dispar Kaltim menyusuri obyek wisata Tiga Danau yang terdapat di Kabupaten Kukar Kartanegara (Kukar) dan Kutai Barat (Kubar). Pada seri ke-dua ini, …
Read More »Putri Pariwisata Kaltim Terkesan Eksotika Danau Melintang dan Budaya Lamin Mancong
Salah seorang peserta dalam Famili Trip Tiga Danau yang diselenggarakan oleh Dinas Pariwisata Provinsi Kaltim yaitu Clara Claudya Umboh. Juara Pertama Putri Pariwisata Kaltim tahun 2022 ini mengaku sangat bersyukur diberikan kesempatan mengikuti kunjungan ke Tiga Danau ini. “Saya baru pertama kali trip ke tiga danau ini. Kemarin kita menyusuri …
Read More »Dinas Pariwisata Kaltim Kembali Promosikan Wisata Tiga Danau Sebagai Wisata Unggulan
Poskaltim.id, Samarinda – Dinas Pariwisata Provinsi Kalimantan Timur (Dispar Kaltim) beberapa tahun terakhir terus mendorong obyek wisata unggulan berbasis ekowisata sungai “Tiga Danau” yang merupakan tiga danau terluas di Kaltim. Tiga danau tersebut yaitu Semayang seluas 13.000 hektar dan danau Melintang 11.000 hektar. Keduanya berada di Kabupaten Kutai Kartanegara dan …
Read More »Dispar Kaltim Kembali Menggelar Trip Wisata Tiga Danau 2023
Poskaltim.id, Samarinda – Dinas Pariwisata Provinsi Kalimantan Timur (Dispar Kaltim) kembali mengundang puluhan peserta untuk mengeksplorasi obyek “Wisata Tiga Danau”. Dispar Kaltim terus mendorong wisata tiga danau ini sebagai obyek wisata unggulan Kaltim di masa depan. Kepala Bidang Pengembangan Pemasaran Pariwisata Dispar Kaltim, Restiawan Baihaqi mewakili Kepala Dinas Pariwisata Kaltim …
Read More »