Recent Posts

Pj Gubernur Tendang Bola Tandai Penyerahan Pengelolaan Stadion Segiri Kepada Pemkot Samarinda

Poskaltim.id, Samarinda – Penjabat (Pj.) Gubernur Kaltim, Akmal Malik antusias saat meninjau Stadion Segiri Samarinda pada   Senin (10/2/2025).  Penyerahan stadion ini ditandai dengan tendangan bola oleh Akmal Malik, sebagai simbolis penyerahan pengelolaan dan pemanfaatan Stadion Segiri Samarinda. Tampak hadir, Kepala Perwakilan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Kalimantan Timur, …

Read More »

Wapres RI Kunjungi Puskesmas Remaja, Stadion Segiri dan Proyek Pembangunan Terowongan Selili

Poskaltim.id, Samarinda —  Kunjungan Kerja Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka, ke Kota Samarinda tiba di Bandara APT Pranoto Samarinda sekitar pukul 14.40 Wita dari Jakarta. Kedatangan Gibran  ini bertujuan untuk mengunjungi tiga lokasi utama, yakni Puskesmas Remaja, GOR Segiri, dan proyek Terowongan  di Kelurahan Selili Samarinda. Setibanya di …

Read More »

Suporter Menuntut Borneo FC Bisa Kembali Gunakan Stadion Segiri Jadi Home Base

Poskaltim.id, Samarinda — Aksi demo puluhan suporter  pendukung Borneo FC, MSA dan Pusamania, menuntut Gor Segiri Samarinda menjadi home base bagi klub sepak bola kebanggaan warga Samarinda tersebut Rabu  sore (5/2/2025).  Direktur Utama Cabang PT Lingkar Persada site Gor Segiri Samarinda, Ahmad Gibran Utomo mengungkapkan awalnya pendemo  ingin masuk ke …

Read More »