Poskaltim.id, Jakarta — Pembahasan mengenai potensi gempa di zona Megathrust Selat Sunda dan Mentawai-Siberut sebenarnya bukanlah hal baru, bahkan sudah ada sejak sebelum terjadi Gempa dan Tsunami Aceh 2004. Munculnya kembali pembahasan potensi gempa di zona megathrust saat ini bukanlah bentuk peringatan dini (warning) yang seolah-olah dalam waktu dekat akan …
Read More »Defile Kaltim Kenakan Baju Adat Kutai Saat Pembukaan Porwanas XIV Kalsel 2024
Poskaltim.id, Banjarmasin — Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor membuka Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) Ke-14 tahun 2024.Acara pembukaan Porwanas XIV yang dimeriahkan tarian kolosal Meratus Geopark ini berlangsung di Gelora Paman Birin Kota Banjarbaru, pada Kamis (22/8/2024). Sahbirin Noor dalam sambutannya mengucapkan apresiasi kepada wartawan yang hadir di Kalimantan Selatan. …
Read More »Pesawat Kecil Berkeliaran di Malam Hari, Ternyata BMKG Lakukan Modifikasi Cuaca di IKN
Poskaltim.id, Jakarta –Warga Kota Samarinda sudah lebih dari sepekan ini mendengar suara mesin pesawat kecil terbang pada malam hari. Bahkan tak jarang pesawat melintas di tengah kota pada puluh 02.00 -02.00 Wita. Aktivitas ini tentunya tidak lazim karena biasanya aktivitas pesawat penumpang berbadan lebar paling lambat hanya beroperasi hingga pukul …
Read More »Otorita IKN Suarakan Kemajuan IKN di ASNFEST 2024
Poskaltim.id, Jakarta — Gelaran ASN Festival menjadi Gerakan Bangun Nusantara diselenggarakan di Antara Heritage Center, Pasar Baru, Jakarta Pusat (03/08/2024). Giat tahunan yang diprakarsai Komunitas AbdiMuda tahun ini berkolaborasi dengan Kantor Staf Presiden yang mengusung tema “ASN Muda di Ibu Kota Nusantara.” Deputi Sosial Budaya dan Pemberdayaan Masyarakat, Alimudin menyampaikan …
Read More »Siap Berangkat, Visa Jamaah Haji Reguler Bertahap Sudah Diterbitkan
Poskaltim.id, Jakarta –– Jamaah haji Indonesia akan mulai diberangkatkan ke Arab Saudi pada 12 Mei 2024 menyusul terbitnya visa jamaah haji reguler yang dikeluarkan Pemerintah Arab Saudi. Dalam rilis yang diterima redaksi, Direktur Pelayanan Haji Dalam Negeri pada Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Saiful Mujab mengatakan hingga hari ini ada …
Read More »Museum Rekor Dunia Indonesia Beri Penghargaan di HUT Ke-7 SMSI
Poskaltim.id, Jakarta — Penghargaan Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) kembali diraih organisasi pers Serikat Media Siber Indonesia (SMSI). Acara berlangsung di Auditorium Ki Narto Sabdo, Gedung Jaya Suprana Institute (JSI), Jalan Gading Kirana Timur, Jakarta Utara, pada Kamis sore (21/3/2024). Penghargaan MURI terkait penyelenggaraan donor darah serentak di 33 provinsi …
Read More »Krisdayanti Ungkap Jika Kanker Menjadi Penyebab Kematian Tertinggi di Indonesia
Poskaltim.id, Batu – Anggota Komisi IX DPR RI, Krisdayanti , mengungkapkan hasil survei yang menunjukkan jika kanker menjadi penyebab kematian tertinggi di Indonesia setelah stroke dan hipertensi. Ini diungkap dalam Sosialisasi Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) di dua kelurahan, Ngaglik dan Sisir Kecamatan Kota Batu, pada Rabu (13/3/2024). Krisdayanti menyampaikan …
Read More »Wujudkan Hunian ASN yang Nyaman dan Berkualitas: IKN Gelar Penjajakan dengan Badan Usaha Sektor Perumahan
Poskaltim.id, Jakarta — Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mengadakan kegiatan Penjajakan Minat Pasar terkait Proyek Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU) Sektor Perumahan pada Kamis (7/3/2024) di Jakarta. Kegiatan ini merupakan bagian dari tahap penyiapan Proyek KPBU IKN yang dilakukan sesuai dengan ketentuan dalam Peraturan Menteri PPN 6/2022. Deputi Bidang …
Read More »Rakernas XI FKPT 2024 Angkat tema Bersatu Melaju untuk Indonesia Maju
Poskaltim.id, Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menyelenggarakan Rapat Kerja Nasional Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme yang diikuti seluruh perwakilan pengurus FKPT se Indonesia di 34 FKPT di Hotel Royal Kuningan Jakarta, 19-22 Februari 2024. Salah satu rangkaian kegiatan pada acara tersebut adalah pembagian komisi-komisi, komisi bidang agama, sosial dan …
Read More »Astra Terima Apresiasi Anugerah Revolusi Mental 2023
Poskaltim.id, Jakarta — Astra menerima apresiasi dalam Anugerah Revolusi Mental 2023 bertempat di Istana Wakil Presiden Republik Indonesia pada Rabu (20/12/2023). Apresiasi tersebut diserahkan langsung oleh Wakil Presiden Republik Indonesia K.H. Ma’ruf Amin didampingi Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Republik Indonesia Muhadjir Effendy dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara …
Read More »