Breaking News

Headline

OIKN Nyatakan Seluruh Pekerja IKN Bebas Malaria

Poskaltim.id, Sepaku-PPU – Pemeriksaan ulang terhadap salah seorang pekerja pembangunan konstruksi Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur (Kaltim) menunjukkan hasil negatif malaria. Atas dasar itu, maka Kedeputian Sosial Budaya dan Pemberdayaan Masyarakat Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) menyatakan seluruh pekerjaan di IKN …

Read More »

Peluncuran Rumah Teknologi, Destinasi Baru Kota Cerdas Nusantara

Poskaltim.id, Sepaku, PPU —  Kepala  Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) Bambang Susantono, membuka Rumah Teknologi dalam kegiatan Peluncuran Techno House (Rumah Teknologi) Nusantara  pada Kamis (17/8/2023), Peluncuran Rumah Teknoligi ini bersamaan dengan momen perayaan Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia di lokasi Rumah Teknologi d/h Rumah Dinas Bupati Penajam Paser Utara. Sebagai …

Read More »

Siapa Pj Gubernur Kaltim? PWI Kaltim Usulkan Orang Daerah

Poskaltim.id, Samarinda  — Tidak lebih dari dua bulan lagi, masa jabatan Gubernur Kaltim H Isran Noor dan Wakil Gubernur Kaltim, H Hadi Mulyadi akan berakhir.  Sementara pemilihan kepala daerah akan dilakukan serentak pada 2024, maka kekosongan pemerintahan akan diisi Penjabat (Pj) gubernur yang akan ditunjuk Presiden RI melalui Menteri Dalam …

Read More »

Jelang Siwo Golden Award 2023, PWI Kaltim Diskusi Bersama Siwo Pusat

Poskaltim.id, Jakarta — Seksi Wartawan Olahraga (Siwo) akan memberikan apresiasi kepada para atlet, pelatih, pembina serta insan olahraga yang berprestasi dengan gelaran Siwo Golden Award. Rencananya pemberian penghargaan bidang olahraga ini akan digelar pada 28 Agustus 2023 bertempat di Hotel Novotel, Balikpapan, Kalimantan Timur. Sebagai tuan rumah, PWI Kaltim Seksi …

Read More »

Akses Jaringan Air Bersih di Ibu Kota Nusantara Mulai Dikembangkan

Poskaltim.id, Penajam Paser Utara —  Program bantuan jaringan pipa air bersih untuk kawasan Ibu Kota Nusantara mulai diberikan. Program ini merupakan hasil kerjasama antara Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) dengan PT. Pupuk Kaltim dan BenihBaik.com. Peluncuran program ini dilakukan di Kecamatan Pamaluan, Kelurahan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara untuk meningkatkan …

Read More »

Askab PSSI Kubar Investigasi Insiden Sepakbola di Muara Tae

Poskaltim.id, Sendawar —  Asosiasi Kabupaten (Askab) PSSI Kutai Barat (Kubar) melakukan investigasi ke Kampung Muara Tae menyusul meninggalnya pemain sepakbola usai terjadi benturan saat pertandingan klub Kampung Sangsang FC melawan Kampung Betung FC, pada Jumat(21/7/2023). Pertandingan sepakbola antar kampung ini digelar untuk merayakan HUT Kemerdekaan ke-78 Republik Indonesia tersebut tentunya …

Read More »

Pos Indonesia Berkomitmen Sediakan Jasa Kurir dan Logistic Hub di Nusantara

Poskaltim.id,  Jakarta – PT Pos Indonesia (Persero)  akan menjadi penyedia jasa kurir dan logistic hub pertama di Ibu Kota Nusantara (IKN). Rencananya, sebagai tahap awal pembangunan, kantor Pos Indonesia yang ada di Sepaku, Balikpapan akan dialihfungsikan menjadi warehouse. Hal tersebut disampaikan oleh Direktur Utama PT Pos Indonesia (Persero) Faizal R.Djoemadi …

Read More »

Sebanyak 40 Orang Menjalani Operasi Bibir Sumbing dan Langit Langit

Poskaltim.id, Samarinda — Badan  Amil  Zakat  Nasional Provinsi Kalimantan Timur (Baznas Kaltim) bekerja sama dengan  Yayasan Senyum Harapan Nusantara dan Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PDGI) melaksanakan bakti sosial operasi bibir sumbing. Sebanyak  40  anak mendapatkan operasi berupa  operasi  bibir sumbing  dan langit langit rongga mulut secara gratis. Kegiatan ini dibuka  …

Read More »