Tag Archives: Pemprov Kaltara

KPK Desak Pemda Kalimantan Utara Sertifikasi Aset-Asetnya

Poskaltim.id, Jakarta — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), melalui  Satuan Tugas (Satgas) Koordinasi Pencegahan Wilayah I, mendesak Pemerintah Daerah (Pemda) se-Kalimantan Utara (Kaltara) untuk mempercepat upaya sertifikasi aset-asetnya. Desakan ini disampaikan KPK pada Rapat Monitoring dan Evaluasi (Monev) Penyelamatan Aset Pemda Kaltara, melalui media video conference, Kamis, (3/9/2020). Hadir dalam Rapat …

Read More »