Recent Posts

Otorita IKN Turut Berpartisipasi Pada ASEAN Investment Forum 2023

Poskaltim.id, Jakarta —  Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) turut serta dalam perhelatan ASEAN Investment Forum 2023, Investments For Sustainable Development, di Lagoon Garden Hall, Hotel Sultan,  Jakarta Pusat, pada Sabtu (2 September 2023). Dalam rilis yang diterima redaksi dijelaskan jika acara ini merupakan acara yang diselenggarakan hasil kolaborasi antara ASEAN, …

Read More »

Peringati Hari Konservasi Alam Nasional, Kisah Seru Para Peneliti Orangutan

Poskaltim.id, Bogor —  Belantara Foundation bersama Program Studi (Prodi) Manajemen Lingkungan Sekolah Pascasarjana dan Biologi FMIPA Universitas Pakuan menyelenggarakan webinar tentang cara meneliti orangutan di alam serta kisah seru para peneliti muda secara hybrid (luring dan daring) pada Rabu (30/08/2023). Luring diadakan di Auditorium Rektorat Universitas Pakuan, Bogor sedangkan daring …

Read More »

Malam Tirtonegoro Foundation Memukau dengan “Ternyata Pernyata”

SEBAGAI langit mulai memerah, sebuah panggung yang megah di Taman Salma Shofa Samarinda menjadi saksi dari kejayaan yang diraih oleh Tirtonegoro Foundation. Di bawah cahaya bintang-bintang, panggung tersebut menjadi arena bagi pertunjukan luar biasa yang diberi judul “Ternyata Pernyata”, sebuah bentuk representasi seniman terhadap karya monumental Syafrudin Pernyata. Pagelaran ini …

Read More »