Recent Posts

Bupati Buka Porseni PGRI Kutim 2023

Poskaltim.id, Sangatta —  Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) PGRI Kabupaten Kutai Timur (Kutim) tahun 2023 resmi dibuka oleh Bupati H Ardiansyah Sulaiman, pada Senin (30/10/2023). Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi Pemerintah Kabupaten Kutai Timur (Kutim) melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) dengan Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Kutim. Acara …

Read More »

Pemkab Kutim Luncurkan Tiga Layanan Berbasis Digital

Poskaltim.id, Sangatta —  Pemerintah Kabupaten Kutai Timur (Pemkab Kutim) melakukan peluncuran tiga buah layanan digital, bertempat di di Ruang Meranti, Sekretariat Kabupaten pada Selasa (31/11/2023). Tiga layanan digital tersebut yaitu Rumah Bentong ASN Berakhlak, Si-Manies ASN dan E-Kinerja Kutim. Bupati Kutim Ardiansyah Sulaiman menyambut baik karya aksi perubahan ASN dari …

Read More »

Seno Aji : Pemprov Kaltim Harus Memberikan Perhatian Lebih di Sektor Pertanian

Poskaltim.id, Samarinda – Sektor pertanian dalam arti luas mencakup perkebunan, perikanan, peternakan dan kehutanan akan menjadi tulang punggu ekonomi Kaltim selain sektor penggalian dan migas. Oleh sebab itu, Wakil Ketua DPRD Kaltim Seno Aji terus mendorong Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim untuk memberikan perhatian kepada petani dan nelayan di 10 kabupaten/kota …

Read More »