Recent Posts

Tantangan dan Peluang APBD Kaltim 2024 Sebesar 10 Persen Untuk Sektor Kesehatan

Poskaltim.id, Samarinda —  Sektor kesehatan dalam tahun 2024 akan mendapatkan perhatian besar baik dari eksekutif maupun legislatif. Bagaimana tidak amanat alokasi anggaran sebesar 10 persen di APBD Kaltim 2024 akan menjadi peluang sekaligus tantangan. Wakil Ketua DPRD Kaltim Seno Aji belum lama ini mengatakan jika sesuai rencana APBD Kaltim pada …

Read More »

Komisi IV DPRD Kaltim Akan Awasi Proses Pembayaran Jasa Pelayanan Medis Tenaga Kesehatan

Poskaltim.id, Samarinda — Ketua Komisi IV DPRD Kaltim, Akhmed Reza Pahlevi menjelaskan jika Komisi IV telah menyampaikan kepada direksi RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda dan RSUD Kanujoso Djatiwibowo Balikpapan untuk terus memperhatikan Jasa Pelayanan Medis Tenaga Kesehatan di Kaltim. Hal tersebut dijelaskan Reza Pahlevi pada Kamis (23/11/2023). Menurutnya, Komisi IV …

Read More »

Warga Muara Jawa Kabupaten Kukar Hibahkan Tanahnya untuk Pembangunan Sekolah di IKN

Poskaltim.id, Kutai Kartanegara — Dipindahkannya ibu kota negara dari Jakarta ke Ibu Kota Nusantara (IKN) di sebagian Kabupaten Kutai Kartanegara (Kab. Kukar) dan sebagian lagi Kabupaten Penajam Paser Utara (Kab. PPU) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), mendapatkan dukungan penuh dari masyarakat. Seperti halnya yang dilakukan oleh salah seorang warga, Ia menghibahkan …

Read More »