Recent Posts

Peringatan Global Tiger Day 2025 Pentingnya Hidup Berdampingan Secara Harmonis antara Manusia dan Harimau

Poskaltim.id — Global Tiger Day, atau Hari Harimau Sedunia, diperingati setiap 29 Juli oleh masyarakat dunia untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya konservasi harimau. Tema peringatan tahun 2025 adalah “Harmonious Coexistence between Humans and Tigers” atau “Hidup Berdampingan Secara Harmonis antara Manusia dan Harimau”. Tema ini menekankan pentingnya hubungan saling menghormati …

Read More »

Pemprov Kaltim Kembali Kerjasama dengan Yayasan Konservasi Alam Nusantara

Poskaltim.id, Samarinda — Gubernur Kalimantan Timur H. Rudy Mas’ud  menegaskan pentingnya kolaborasi sebagai fondasi utama dalam mewujudkan pembangunan berwawasan lingkungan di Kaltim.  Penegasan ini disampaikan saat Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur saat menandatangani kesepakatan kerja sama dengan Yayasan Konservasi Alam Nusantara (YKAN), bertempat di Kantor Gubernur Kaltim, di Samarinda, pada Jumat …

Read More »

Danrem 091/ASN Tutup 2nd East Borneo International Taekwondo Championship 2025

Poskaltim.id, Samarinda — Komandan Korem (Danrem) 091/ASN Brigjen TNI Anggara Sitompul menutup secara resmi kejuaraan 2nd East Borneo International Taekwondo Championship 2025 bertempat di GOR Segiri Kota Samarinda Kalimantan Timur, Minggu (20/7/2025). Brigjen TNI Anggara Sitompul yang juga Ketua Pembinaan dan Prestasi (Binpers) mewakili Ketua Umum Pengurus Besar Taekwondo Indonesia,  …

Read More »