Tag Archives: WWF

Dana Rp1,2 Miliar dari WWF Diterima Pulau Derawan untuk Pengolahan Sampah

Poskaltim.id, Pulau Derawan – Demi mewujudkan pariwisata yang bersih dan berkelanjutan, WWF Indonesia menggelontorkan dana sebesar Rp1,2 miliar untuk pembangunan fasilitas pengolahan sampah. Proyek yang berlokasi di lapangan SMP 2 Pulau Derawan ini diharapkan menjadi langkah maju dalam mengatasi masalah sampah dan mendukung pengembangan sektor pariwisata di Kabupaten Berau. Peletakan …

Read More »

Otorita IKN Libatkan Mitra Konservasi Lingkungan dan Satwa Liar

Poskaltim, Kutai Kartanegara — Upaya membangun Ibu Kota Nusantara (IKN) yang selaras dengan kelestarian alam melalui konsep Sustainable Forest City (Kota Hutan Berkelanjutan); Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mengajak tiga organisasi Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM). Tiga mitra tersebut yaitu World Wildlife Fund (WWF) Indonesia, Yayasan Jejak Pulang, dan The Borneo …

Read More »