Poskaltim.id, Samarinda – Pemerataan jumlah koleksi buku antara di wilayah perkotaan dan pedesaan masih belum seimbang dan merata. Hal ini memicu Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Provinsi Kaltim (DPK Kaltim ) mencari berbagai cara agar pemerataan jumlah buku dan judul buku dapat sesuai dengan kebutuhan masyarakat. Kepala DPK Kaltim, Muhammad …
Read More »