Tag Archives: Sekda Sunggono

PMR Perkuat Jiwa Kemanusiaan Lewat Ajang YRCC Kukar

Poskaltim.id, Tenggarong – Sebanyak 1.500 anggota Palang Merah Remaja (PMR) dari 69 sekolah di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) berkumpul untuk mengikuti kompetisi tahunan Youth Red Cross Competition (YRCC) Ke-4 Tingkat Kabupaten Kukar Tahun 2025. YRCC yang digelar oleh PMI Kabupaten Kukar ini bertujuan meningkatkan keterampilan dan mengasah kapasitas anggota PMR …

Read More »

Sekda Kukar Tetapkan Tiga Kunci Keberhasilan Ekonomi Daerah

Poskaltim.id, Tenggarong – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) bertekad mencapai target pertumbuhan ekonomi sebesar 8% sesuai amanat Peraturan Presiden tentang RPJMN 2025–2029. Untuk mewujudkan target ambisius tersebut, Sekretaris Daerah (Sekda) Kukar, Dr. H. Sunggono, menetapkan tiga kunci keberhasilan yang wajib dipegang teguh oleh seluruh Tim Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Daerah (PPED). Kunci …

Read More »

Pemkab Kukar Tekan Angka Stunting 14 Persen Sesuai Target Nasional di 2024

Poskaltim.id, Kutai Kartanegara – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) berupaya menurunkan angka stunting di tahun 2024. Bahkan, penurunannya sesuai dengan arahan tingkat nasional. Percepatan penurunan stunting pada Bayi Dibawah Lima Tahun (Balita) merupakan program prioritas pemerintah, sebagaimana dalam RPJMN 2020–2024. Target nasional pada tahun 2024, prevalensi stunting turun hingga 14 …

Read More »

Sekda Kukar Pimpin Apel Gabungan Korpri

Poskaltim.id, Tenggarong —  Sekretaris Kabupaten Kutai Kartanegara Dr H Sunggono menjadi  pembina apel gabungan Korpri di lingkungan Setkab Kukar, yang berlangsung di halaman kantor Bupati Kukar di Tenggarong, Rabu  (17/4/2024). Apel ini digelar usai libur panjang Idul Fitri 1445 Hijriah. Saatnya bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk kembali mengawali tugas …

Read More »

MTQ Tingkat Kabupaten Ke-44 di Kota Bangun Darat Diharapkan Berjalan Lancar

Poskaltim,id, Kutai Kartanegara – Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-44 tingkat Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) yang akan dilaksanakan di Kecamatan Kota Bangun Darat diharapkan dapat berjalan dengan lancar. Harapan tersebut disampaikan oleh Sekretaris Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Sunggono saat menghadiri langsung ekspose yang berlangsung di Pendopo Odah Etam Tenggarong, pada Kamis …

Read More »