Tag Archives: Pandemi Covid-19

Mahasiswa dan Murid PAUD Pengunjung Tertinggi  Perpustakaan Kaltim

Poskaltim.id, Samarinda —  Tingkat kunjungan pembaca ke kantor Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (DPK) Kaltim di Jalan Ir H Juanda terus meningkat. Mayoritas pengunjung atau pembaca yang datang adalah mahasiswa dan pelajar. “Mahasiswa adalah pengunjung terbesar kami pada saat ini, disusul oleh adik-adik dari sekolah  PAUD, TK sampai SMA juga …

Read More »

Muhammadiyah Bangkit Usai Pandemi Covid-19

Poskaltim.id, Samarinda — Puncak Milad Ke-5 dan Penutupan Masa Ta’aruf Mahasiswa Baru (Masta Maba) 2022 Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur (UMKT) dihadiri Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Prof. Dr. K.H. Haedar Nashir,M.Si. Kegiatan yang juga dihadiri 2.629 mahasiswa baru UMKT di Lapangan Gedung Kampus UMKT, Minggu (28/8/2022). Pada sambutannya,  dari 172 …

Read More »

SMK Ibnu Khaldun Membangun Karakter Siswa Mandiri

Poskaltim.id, Balikpapan — Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Ibnu Khaldun Balikpapan turut mencetak dan membangun sumber daya manusia (SDM) yang bermanfaat bagi diri siswa, bangsa dan negara. SMK Ibnu Khaldun yang didirikan 23 Maret 1992 di Jalan Semoi RT 13 Kelurahan Margasari, Kecamatan Balikpapan Barat, Kota Balikpapan, semula adalah Sekolah Menengah …

Read More »

Grab dan Good Doctor Hadirkan Pusat Vaksinasi di Samarinda

Poskaltim.id, Samarinda — Grab dan Good Doctor berkolaborasi dengan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia untuk menghadirkan pusat vaksin yang mencakup jalur Drive-Thru untuk mobil serta Walk-In. Target yang disasar sebanyak 5.600 orang. Jumlah ini terdiri dari lanjut usia, pekerja publik sektor transportasi, dan Aparatur Sipil Negara (ASN) di Samarinda, Kalimantan Timur. …

Read More »

Anggaran Mitigasi Covid-19 Tak Masuk APBD Kaltim

Poskaltim.id, Samarinda —  Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur was-was  karena anggaran mitigasi untuk penanganan pandemi Covid-19 tahun 2021 belum masuk dalam proyeksi APBD. Hal itu terungkap dalam Rapat Paripurna DPRD Kaltim bersama eksekutif, yang diwakili oleh Kepala  Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda Kaltim) yang membahas Kebijakan Umum Anggaran dan  Prioritas Plafon …

Read More »

Banyak Wartawan Mengalami Gejala Depresi Selama Pandemi Covid-19

Poskaltim.id, Samarinda – Menurut data penelitian CEDS FEB Universitas Padjajaran  dan FK Universitas Gadjah Mada  menunjukkan,  dari 98 orang wartawan yang disurvei,  sebanyak 45,92 persen, wartawan mengalami gejala depresi dan 57,41 persen mengalami kejenuhan secara umum. Hal tersebut dikatakan oleh Visnu Bhawono, Institution Relation Departement PT Pertamina Hulu Mahakam (PT …

Read More »

Darurat Pandemi Covid-19 di Kaltim Diperpanjang hingga Desember 2020

Poskaltim.id, Samarinda — Peningkatan jumlah penyebaran Covid-19 di Provinsi Kalimantan Timur menunjukkan angka yang mengkhawatirkan. Sudah tidak ada kabupaten dan kota yang aman berzona hijau. Semuanya zona merah dan kuning yang berarti memerlukan penanganan serius. Gubernur Kalimantan Timur Isran Noor menetapkan kembali perpanjangan darurat kedua Kejadian Luar Biasa (KLB) wabah …

Read More »

Kaltim Dimasukkan 10 Besar Penyebaran Covid-19

Poskaltim.id, Samarinda –  Provinsi Kalimantan Timur masuk dalam 10 besar nasional dalam penyebaran wabah Covid-19 di Indonesia. Hingga Selasa 1 September 2020, jumlah orang terkonfirmasi Positif sebanyak 4.305 orang sementara pasien yang berhasil sembuh sebanyak 2.407 orang. Hal tersebut dikatakan Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kaltim, Andi Muhammad …

Read More »

Konsumsi Migas Dunia Alami Perlambatan Akibat Pandemi Covid-19

Poskaltim.id, Samarinda — Vice President of Authoritazion, Coordination, Communication dan External Affairs Pertamina Hulu Mahakam, Agus Supriyanto memaparkan situasi pada semester satu 2020 cukup menantang dengan adanya pandemi Covid-19. Pandemi ini berimbas sangat besar terhadap pola  konsumsi minyak dan gas yang mempengaruhi perusahaan-perusahaan migas secara global. “Kami menyebutnya situasi saat …

Read More »