Tag Archives: Nusantara

Peluncuran Rumah Teknologi, Destinasi Baru Kota Cerdas Nusantara

Poskaltim.id, Sepaku, PPU —  Kepala  Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) Bambang Susantono, membuka Rumah Teknologi dalam kegiatan Peluncuran Techno House (Rumah Teknologi) Nusantara  pada Kamis (17/8/2023), Peluncuran Rumah Teknoligi ini bersamaan dengan momen perayaan Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia di lokasi Rumah Teknologi d/h Rumah Dinas Bupati Penajam Paser Utara. Sebagai …

Read More »

Warga PPU Diajak Menjadi Pelopor Pertanian Perkotaan di Ibu Kota Nusantara

Poskaltim.id, PPU — Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mengajak kelompok tani lokal menjadi pionir pertanian perkotaan (urban farming) di IKN. Kelompok tani, warga masyarakat, pengurus lingkungan RT/RW hingga pengelola fasilitas umum didorong mulai memanfaatkan ruang yang ada untuk ditanami sayur dan buah-buahan. Kegiatan pertanian perkotaan merupakan salah satu kegiatan yang …

Read More »

Otorita IKN Jajaki Kerja Sama Bangun Kota Pintar dengan Shenzhen Tiongkok

Poskaltim.id, Shenzhen, Tiongkok – Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) Bambang Susantono pada Sabtu (29/7/2023) melalui siaran pers yang diterima redaksi menyatakan telah bertemu dengan Walikota Shenzhen Qin Weizhong untuk menjajaki kerja sama konkret yang disepakati antara Pemerintah Indonesia dan Republik Rakyat Tiongkok (RRT). Pertemuan ini merupakan tindak lanjut dari …

Read More »

Akses Jaringan Air Bersih di Ibu Kota Nusantara Mulai Dikembangkan

Poskaltim.id, Penajam Paser Utara —  Program bantuan jaringan pipa air bersih untuk kawasan Ibu Kota Nusantara mulai diberikan. Program ini merupakan hasil kerjasama antara Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) dengan PT. Pupuk Kaltim dan BenihBaik.com. Peluncuran program ini dilakukan di Kecamatan Pamaluan, Kelurahan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara untuk meningkatkan …

Read More »

Nusantara dan Kota Astana Jalin Kerja Sama Sister Capital City

ASTANA, KAZAHKSTAN – Dalam rilis yang diterima redaksi, Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) Bambang Susantonobersama Gubernur Ibu Kota Astana, Kazakhstan,  ZhenisKassymbek telah menandatangani MoU (nota kesepahaman) mengenai inisiatif Ibu Kota Negara. Ini menjadi langkah awal kerja sama ‘sistercapitalcity’ antara Astana dengan Nusantara. Penandatanganan ini disaksikan oleh Duta Besar Republik …

Read More »

Idul Adha Perdana di IKN, OIKN Gelar Makan Bersama Pekerja

Poskaltim.id, Balikpapan —  Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) merayakan Idul Adha perdana di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Kamis (29/06/2023). Sejumlah pejabat OIKN juga ikut merayakan dengan mengadakan agenda makan pagi bersama pekerja dan memberikan hewan kurban ke desa-desa di sekitar Kawasan IKN. Makan pagi dilaksanakan bersama kurang lebih …

Read More »

Jambuluwuk Akan Bangun Hotel dan Resort di Nusantara

Poskaltim.id, Jakarta — PT ARCS House Wisata Indonesia (Jambuluwuk) berencana akan membangun hotel dan resort di Ibu Kota Nusantara (IKN). Sejalan dengan visi misi IKN, Jambuluwuk akan membangun hotel dan resort dengan estetika tradisional dan dilengkapi dengan kenyamanan modern yang merangkul keindahan alam sekitarnya. Dalam rilis yang diterim aredaksi, Direktur …

Read More »

Otorita IKN Siapkan Pendampingan Kembangkan UMKM Lokal

Poskaltim.id, Nusantara — Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mulai melakukan sosialisasi dan pendampingan bagi pengusaha lokal di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN). Kegiatan ini dilakukan untuk menyiapkan agar masyarakat lokal tidak hanya menjadi penonton ketika IKN semakin ramai nanti. Masyarakat memberikan respon yang sangat positif untuk turut berpartisipasi dalam kegiatan …

Read More »