Tag Archives: lulusan SMK

Sertifikasi Kompetensi Menjadi Syarat Lulusan SMK Bidang Akuntansi

Poskaltim.id, Samarinda – Tim dosen Program Studi D4 Akuntansi Manajerial Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Samarinda,  melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi sebagai bagian dari Pengabdian kepada Masyarakat. Pengabdian kepada Masyarakat ini adalah kegiatan penguatan lulusan SMK Bidang Akuntansi untuk Sertifikasi Kompetensi dengan mengangkat tema “Penguatan Lulusan SMK Bidang Akuntansi untuk Sertifikasi …

Read More »