Poskaltim.id, Kutai kartanegara — Bupati Kutai Kartanegara Edi Damansyah membuka rangkaian kegiatan peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) bertempat di Panggung Utama HKG Kecamatan Tenggarong Seberang, Rabu malam (22/5/2024). Pembukaan kegiatan yang diikuti seluruh TP PKK 20 kecamatan ini ditandai pemukulan gong oleh Bupati …
Read More »Bupati Serahkan Hadiah Rangkaian HKG-PKK Kota Bangun
Poskaltim.id, Tenggarong — Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara mengucapkan terima kasih dan apresiasi Tim Penggerak PKK Kukar beserta PKK Kecamatan yang telah sukses menyelenggarakan HKG-PKK tahun 2023. Acara yang dipusatkan di Kecamatan Kota Bangun, Bupati Kukar Edi Damansyah mengatakan HKG-PKK sebagai wujud dari komitmen bersama untuk meningkatkan kolaborasi dalam proses pembangunan …
Read More »Peringatan HKG PKK Ke-51 Tingkat Kabupaten Dipusatkan di Kecamatan Kota Bangun
Poskaltim.id, Kutai Kartanegara — Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Tingkat Kabupaten Ke-51, Tim Penggerak (TP) PKK Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) memilih tempat dan bekerjasama dengan TP PKK Kecamatan Kota Bangun. Acara ini juga berkolaborasi dengan Dinas Ketahanan Pangan menggelar sosialisasi pangan Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman (B2SA) Gerakan Minum …
Read More »