Poskaltim.id, Muara Muntai – Bupati Kutai Kartanegara, Aulia Rahman Basri, menegaskan pentingnya harmonisasi dan kerja sama yang solid antara Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dan Kepala Desa (Kades) sebagai kunci utama dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan dan pembangunan desa yang baik. Penekanan tersebut disampaikan Bupati Aulia usai memimpin pelantikan Anggota BPD …
Read More »Bupati Kukar Pompa Semangat Murid SMPN 1 Kahala
Poskaltim.id, Kenohan – Komitmen Bupati Kutai Kartanegara, Aulia Rahman Basri, terhadap pembangunan pendidikan di wilayah hulu diwujudkan melalui kunjungan kerja ke SMP Negeri 1 Desa Kahala, Kecamatan Kenohan, Sabtu (11/10/2025). Dalam sesi motivasi yang hangat, Bupati Aulia secara khusus memompa semangat para siswa agar tidak pernah takut untuk bermimpi besar …
Read More »BOSDA Kukar Pastikan 42 Ribu Siswa Dapat Perlengkapan Sekolah Gratis
Poskaltim.id, Tenggarong – Sebanyak 42.161 siswa PAUD, SD, dan SMP di Kutai Kartanegara (Kukar) dipastikan akan menerima Bantuan Operasional Sekolah Daerah (BOSDA). Hal ini disampaikan Bupati Aulia Rahman Basri saat peluncuran BOSDA Kukar di halaman parkir Stadion Rondong Demang, Minggu (28/9/2025). Dengan besaran bantuan mencapai Rp1,8 juta per siswa SMP, …
Read More »Mengulur Naga dan Belimbur Jadi Prosesi Pamungkas Festival Adat Erau 2025
Poskaltim.id, Tenggarong – Setelah serangkaian prosesi sakral dilaksanakan pada Festival Adat Erau Kesultanan Kutai Kartanegara Ing Martadipura, Mengulur Naga dan Belimbur di Museum Negeri Mulawarman, Tenggarong, pada Minggu (28/9) menjadi acara pamungkas. Prosesi ini menandai berakhirnya Erau dan segera dimulainya ritual Belimbur, penyucian diri menggunakan air tuli yang dibawa dari …
Read More »CSR Terkendala Partisipasi Rendah, Bupati Kukar Bakal Terbitkan Surat Edaran Tegas
Poskaltim.id, Tenggarong – Meskipun telah berjalan sejak 2015, program Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSR) di Kutai Kartanegara (Kukar) dinilai masih terkendala, terutama akibat rendahnya partisipasi perusahaan dan kurangnya keterlibatan masyarakat. Menanggapi tantangan ini, Bupati Aulia Rahman Basri berjanji akan segera menerbitkan surat edaran untuk mewajibkan perusahaan meningkatkan kontribusinya. Pengakuan kritis ini …
Read More »Diakui sebagai Kebanggaan Nasional, Erau 2025 Resmi Dibuka oleh Menteri Pariwisata
Poskaltim.id, Tenggarong – Festival Adat Erau 2025 resmi dibuka oleh Menteri Pariwisata, Widiyanti Putri Wardhana, di Stadion Rondong Demang pada Minggu (21/9). Kehadiran menteri ini menegaskan posisi Erau sebagai ruang perjumpaan budaya dan salah satu festival unggulan yang menjadi kebanggaan seluruh Indonesia, bukan hanya milik Kutai. Pembukaan festival adat dengan tema …
Read More »Kembali ke Khittahnya: Erau 2025 Jadi Penguat Nilai Sakral Peradaban Kutai
TENGGARONG – Bupati Kutai Kartanegara, Aulia Rahman Basri, menegaskan bahwa Festival Budaya Erau Adat Kutai 2025 kembali mengangkat nilai-nilai sakral dan tradisi luhur Kesultanan. Keputusan ini diambil untuk menjaga “marwah” atau kehormatan peradaban Kutai yang kaya akan makna. Dalam Opening Ceremony Festival Budaya Erau Adat Kutai Tahun 2025 di Stadion …
Read More »Bupati Kukar Tegaskan Peran Kultural Kesultanan yang Melampaui Batas Wilayah
TENGGARONG – Peran Kesultanan Kutai Kartanegara Ing Martadipura sebagai entitas kultural kembali ditegaskan. Dalam pengukuhan Pemangku Adat Kutai wilayah Kabupaten Kutai Timur di Kedaton Kesultanan Kutai Kartanegara Ing Martadipura, Jumat (19/9/2025), Bupati Kutai Kartanegara, Aulia Rahman Basri, menyatakan bahwa secara historis, Kesultananlah yang “memiliki rakyat,” sementara pemerintah daerah hanya memegang …
Read More »Bupati Kukar Tancap Gas, Tandatangani Rekomendasi IG Kopi Prangat Baru
TENGGARONG – Langkah perlindungan terhadap produk lokal di Kutai Kartanegara semakin serius dan cepat. Bupati Aulia Rahman Basri tidak hanya menyatakan dukungan, tetapi langsung menandatangani rekomendasi untuk pengajuan Indikasi Geografis (IG) bagi Kopi Liberika Prangat Baru saat audiensi dengan Masyarakat Perlindungan Indikasi Geografis (MPIG) Kopi Prangat Baru, Kecamatan Marang Kayu, …
Read More »Bupati Kukar Ajak Gerakan Anak Usia Dini “Tanpa Gawai”
TENGGARONG – Menghadapi tantangan era kecerdasan buatan (AI), Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Aulia Rahman Basri menekankan bahwa pendidikan anak usia dini (PAUD) harus fokus pada pembentukan karakter. Ia bahkan secara spesifik mendorong gerakan “0-6 tahun tanpa gawai” sebagai langkah untuk membangun pondasi kuat pada anak-anak sebelum terpapar teknologi. Pernyataan tersebut …
Read More »
PosKaltim.id Informatif dan Mencerdaskan