Recent Posts

Koalisi Pemuda Kaltim Minta Dukungan DPRD Kaltim Polisikan Penghina IKN

Poskaltim.id, Samarinda  – “Kepuhunan”. Itulah bahasa yang tepat untuk menggambarkan suasana hati penggiat media sosial sekaligus pengkritik pemerintahan ini. Kepuhunan adalah kata dalam bahasa Kaltim yang menggambarkan suatu kejadian yang tidak terduga menimpa seseorang secara tidak sengaja. Dalam bahasa Indonesia dapat diartikan “sedang apes”. Namanya Edi Mulyadi atau dalam media …

Read More »

Pemindahan Ibu Kota Negara Merupakan mimpi Semua Pemimpin Bangsa

Poskaltim.id, Samarinda — Pemindahan ibu kota negara (IKN) telah memiliki payung hukum. Pengesahan UU IKN oleh DPR, Selasa 18 Januari 2022, kian menebalkan keyakinan, bahwa pemerintah sangat serius dengan rencana strategis masa depan Indonesia itu. Gubernur Kaltim H Isran Noor mengajak komponen bangsa ini tidak berlama-lama menghabiskan waktu hanya untuk …

Read More »

Demam Berdarah Muncul, Relawan Lakukan Fogging

Poskaltim.id, Samarinda   – Kelurahan Sempaja Timur Kecamatan Samarinda Utara, melakukan pengasapan alias fogging ke rumah warga, menyusul laporan warga positif DBD akibat tergigit nyamuk Aedes aegypti pembawa virus demam berdarah dengue (DBD). Para relawan yang turun aktif bahu-membahu dalam kegiatan bhakti sosial fogging menyusul adanya 19 anak yang dinyatakan terkena …

Read More »