Recent Posts

DPKH Kaltim Terima Kunjungan Pengurus Himpunan Peternak Domba-Kambing Kaltim

Poskaltim.id, Samarinda — Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (DPKH) Provinsi Kalimantan Timur menerima kunjungan Himpunan Peternak Domba Kambing Indonesia (HPDKI) Kaltim di ruang Brahman Cross, Jalan Bhayangkara Kota Samarinda, Selasa, (03/01/2023). Kunjungan Ini diterima langsung oleh Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kaltim,  Fahmi Himawan. Dalam acara ini diharapkan terjalin …

Read More »

Hari Amal Bakti Menjadi Bukti Pengabdian Kemenag Bagi Umat Beragama

Poskaltim.id, Samarinda —  Peringatan Hari Amal Bakti (HAB) ke 77 menjadi penanda sejarah panjang pengabdian Kementerian Agama dalam melayani umat beragama di Indonesia. Hal tersebut dikatakan oleh Gubernur Kaltim Isran Noor yang membacakan sambutan tertulis Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas. Acara peringatan HAB Ke-77 di Kaltim dilaksanakan di halaman Kantor …

Read More »

Keunikan Tradisi Meja Panjang, Pesta Budaya dari Kampung Merasa

Poskaltim.id, Berau — Masyarakat Kabupaten Berau memiliki ragam kebudayaan yang tersebar di seluruh kecamatan. Kebudayaan turun temurun ini terus dipertahankan hingga kini menjadi bagian daya tarik pariwisata. Kabupaten Berau dengan segala keindahan alam dan wisata sejarah yang juga ada di Bumi Batiwakkal. Salah satu tradisi yang masih dipertahankan hingga saat …

Read More »