Recent Posts

Disdikbud Kaltim Gelar Festival Pelajar Sambut HUT ke-66

Samarinda, Poskaltim – Dalam rangkaian memperingati HUT ke-66 Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) sekaligus untuk memeriahkan Pesta Rakyat Kaltim 2023, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) setempat menggelar Festival Seni Pelajar. “Festival ini menampilkan beberapa tarian, fasyen, duet voval, ansambel musik tradisional – modern, dan tingkilan. Kegiatan ini melibatkan siswa-siswi SMA/SMK di …

Read More »

Upacara HUT Pemprov Kaltim pindah lokasi akibat hujan

Poskaltim.id – Upacara Perngatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-66 Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) pada 9 Januari 2023 yang semula disiapkan di lapangan terbuka Stadion Kadrie Oening Sempaja Samarinda, terpaksa pindah ke ke Plenary Hall akibat hujan yang tidak kunjung reda. Gubernur Kaltim Isran Noor yang menjadi inspektur upacara, mengucapkan …

Read More »

Pemprov Kaltim Lakukan Lelang Dini Maksimalkan Serapan Anggaran

Samarinda- Poskaltim.id – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Pemprov Kaltim) melalukan lelang sejak dini atau sejak Januari untuk memaksimalkan penyerapan anggaran tahun 2023, sehingga melalui strategi ini dapat menimalisir sisa lebih perhitungan anggaran (silpa), tidak seperti tahun-tahun sebelumnya. “Pemprov Kaltim menyiapkan strategi agar penyerapan anggaran 2023 lebih besar ketimbang tahun sebelumnya, …

Read More »