Recent Posts

Disdikbud Kaltim Gelar Jelajah Cagar Budaya dan Permuseuman

Poskaltim.id, Balikpapan — Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kalimantan Timur (Disdikbud Kaltim) menggelar  Jelajah Cagar Budaya dan Permuseuman. Kegiatan yang bertempat di Hotel Zurich Balikpapan diikuti 72 peserta dan diikuti  pelajar SMA, SMK dan MA se-Kaltim dilaksanakan Kamis (13-16/7/2023). Panitia menyiapkan  kunjungan ke beberapa obyek wisata di Balikpapan yakni Tugu Mahakam …

Read More »

Disdikbud Kaltim Lakukan Evaluasi dan Perbaikan O2SN Tingkat SMA

Poskaltim.id, Samarinda — Penyelenggaraan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) jenjang SMA tingkat Provinsi Kalimantan Timur resmi ditutup pada Selasa (18/7/2023). Penutupan dilakukan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Provinsi Kaltim melalui Kepala Bidang (Kabid) Pembinaan SMA, Muhammad Jasniansyah bertempat di Hotel Grand Sawit Samarinda. Selama pelaksanaan O2SN tingkat Provinsi Kaltim …

Read More »

Nurul Sandika Maudi Siap Jadi Perwakilan Kaltim di O2SN Nasional

Poskaltim.id, Samarinda – Dalam gelaran Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) 2023 tingkat Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim)  Nurul Sandika Maudi, yang merupakan siswa dari SMA Negeri 3 Kota Samarinda berhasil meraih juara pertama karate putri kategori kata dan kumite. Atas prestasi ini Nurul Sandika Maudi mendapatkan piagam penghargaan dari Kepala Bidang …

Read More »