Recent Posts

Warga PPU Diajak Menjadi Pelopor Pertanian Perkotaan di Ibu Kota Nusantara

Poskaltim.id, PPU — Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mengajak kelompok tani lokal menjadi pionir pertanian perkotaan (urban farming) di IKN. Kelompok tani, warga masyarakat, pengurus lingkungan RT/RW hingga pengelola fasilitas umum didorong mulai memanfaatkan ruang yang ada untuk ditanami sayur dan buah-buahan. Kegiatan pertanian perkotaan merupakan salah satu kegiatan yang …

Read More »

Anak Asuh Panti Nur Fisabilillah Hasanah Terima Beasiswa Hingga S3

Poskaltim.id, Samarinda – Seorang santri pada Panti Asuhan Nur Fisabilillah Hasanah Kota Samarinda bernama Amin menerima   beasiswa hingga S3 dari Indonesia Mustahil Miskin. Pendiri Yayasan Nur Fisabilillah Hasanah, Evie Mansur mengatakan seorang anak asuh mereka yang berasal dari perbatasan Sarawak Malaysia dan indonesia. Amin diakui Evie merupakan salah satu …

Read More »

Kunjungan Wabup ke Samboja, Pemkab Kukar Komitmen Sejahterakan Petani

Poskaltim.id, Tenggarong — Wakil Bupati Kutai Kartanegara Rendi Solihin mengatakan komitmen Bupati Edi Damansyah dan dirinya sebagai Wakil Bupati Kukar terus berkomitmen untuk meningkatkan pendapatan ekonomi petani. Hl tersebut disampaikan Rendi di depan para masyarakat Desa Beringin Agung, Kecamatan Samboja, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, yang mayoritas adalah petani. “Bantuan pertanian …

Read More »