Recent Posts

Pendidikan Tak Merata, Ketua DPRD Kaltim Minta Pemprov Perhatikan Daerah Terpencil

Poskaltim.id, Samarinda —   Ketua DPRD Kaltim, Hasanuddin Mas’ud, memiliki harapan besar terhadap dana yang disalurkan oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim ke setiap daerah, tepat sasaran. Dia berharap dana tersebut akan menjadi solusi bagi permasalahan pemerataan pendidikan di 10 kabupaten/kota di Kaltim. Hasanuddin Mas’ud juga mendorong Dinas Pendidikan dan Kebudayaan …

Read More »

Seno Aji Katakan Pembangunan Bendungan Akan Diprioritaskan

Poskaltim.id, Samarinda – Sektor pertanian tanaman pangan menjadi sektor andalan Kaltim dalam beberapa tahun terakhir. Beberapa kabupaten telah menjadi lumbung pangan di Kaltim. Sebut saja Kabupaten Kutai Kartanegara, penajam Paser Utara, Paser dan Berau. Namun sektor ini harus juga didukung dengan pembangunan irigasi pengairan agar petani dapat memaksimalkan tanaman padi …

Read More »

Komisi III DPRD Kaltim dan BBJPN Koordinasi Perbaikan Jalan Rusak

Poskaltim.id, Samarinda — Ketua Komisi III DPRD Kalimantan Timur (Kaltim) Veridiana Huraq Wang mengatakan, banyak ruas jalan provinsi di Kaltim yang rusak berada di bawah kewenangan pemerintah pusat. Menurut Verdiana, Komisi III DPRD Kaltim sudah melakukan koordinasi dengan Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional (BBJPN) wilayah Kaltim untuk membahas upaya perbaikan …

Read More »