Recent Posts

Desa Bhuana Jaya Wakili Kaltim Dalam Apresiasi Keterbukaan Informasi Publik Desa 2023

Poskaltim.id, Kutai Kartanegara —  Pemerintah Desa Bhuana Jaya akan mewakili Provinsi Kaltim dalam ajang Apresiasi Keterbukaan Informasi Publik Desa tahun 2023. Pemerintah Desa Bhuana Jaya menerima kunjungan langsung dari Komisi Informasi Pusat (KIP). Kunjungan ini dalam rangka Apresiasi Keterbukaan Informasi Publik Desa 2023 yang berlangsung di Kantor Desa Bhuana Jaya, …

Read More »

Kecamatan Loa Janan Keluar Sebagai Juara Umum MTQ Ke-44 Kukar

Poskaltim.id, Kutai Kartanegara —  Kafilah kecamatan Loa Janan keluar sebagai juara umum Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Ke-44 Tingkat Kutai Kartanegara (Kukar) tahun 2023 di Kecamatan Kota Bangun Darat berakhir, Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Kukar sekaligus Ketua Lembaga Pembinaan Tilawatil Quran (LPTQ) Kukar, Sunggono mengumumkan bahwa hal tersebut pada Rabu (15/11/2023). Kafilah …

Read More »

Disdikbud Kutim Identifikasi Perencanaan Basis Data Satuan Pendidikan

Poskaltim.id, Samarinda –– Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kutai Timur (Disdikbud Kutim) terus bekerja keras dalam memaksimalkan peranan satuan pendidikan dalam laporan Perencanaan Berbasis Data (PBD). Salah satunya dengan menggelar kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) PBD Satuan Pendidikan Tahap III. Pelatihan ini bertempat  di Kota Bangun Ballroom Hotel Selyca Samarinda pada  …

Read More »