Opini dan Informasi

Wajah Digital yang Menipu: Bahaya Deepfake di Indonesia

Perkembangan teknologi Artificial Intelligence (AI) yang pesat telah melahirkan teknologi deepfake , yaitu kemampuan AI untuk mengubah gambar, suara, dan video secara sangat realistis hingga sulit dibedakan dari yang asli. Di Indonesia, penyebaran konten deepfake telah menimbulkan berbagai masalah hukum dan sosial yang serius karena dapat merusak reputasi, privasi, serta …

Read More »

Samarinda Perlu Aturan Tegas Larangan Merokok Saat Berkendara

Catatan: Muhammad Friska Fauzian *) FENOMENA pengendara kendaraan bermotor yang merokok sambil melaju di jalan-jalan Kota Samarinda masih jamak ditemui. Tidak hanya di tengah lalu lintas padat, perilaku ini juga seringkali membahayakan pengguna jalan lain. Lebih parahnya, setelah selesai, puntung rokok kerap dibuang sembarangan ke jalan. Perilaku ini jelas mengabaikan …

Read More »

Keteladanan Hilang dan Krisis Integritas; Memotret Perilaku Penjabat Publik

Dr. Hartono (Dosen STAI Sangatta Kutai Timur dan Direktur Esekutif PSS Institute) DALAM setiap sendi kehidupan berbangsa, perilaku penjabat publik seharusnya menjadi cermin bagi masyarakat. Mereka yang diberi mandat oleh rakyat untuk mengelola urusan negara sepatutnya hadir sebagai teladan moral, etika, dan integritas. Namun, realitas hari ini justru menampilkan potret …

Read More »

Nikah Bertabur Sayur dan Buah

Catatan Rizal Effendi RESEPSI pernikahan bertabur buah dan sayur. Itu dilakukan pasangan Doris Eko Rian Desyanto, SE dengan Rahmatia, SM, MM. Mereka menggelar pernikahan dan resepsi di Balikpapan Sport and Convention Center (Dome) Balikpapan, Sabtu (13/9/2025). Saya datang bersama rekan Zaenal Abidin, juga bareng mantan ketua DPRD Balikpapan Andi Burhanuddin …

Read More »

Sistem Solar Dryer Dome Membantu Meningkatkan Pascapanen Petani Talas Beneng

Artikel ini ditulis oleh: Tim Peneliti Politeknik Negeri Samarinda dan Politeknik Pertanian Negeri Samarinda. Di tengah perubahan iklim yang kian tidak menentu, proses pascapanen menjadi tantangan besar bagi petani lokal. Salah satu kendala utama adalah proses pengeringan hasil pertanian yang masih mengandalkan sinar matahari secara langsung, menjadikannya tidak efisien dan …

Read More »

Surat Terbuka Untuk Gubernur Kaltim: Penolakan Pengambilalihan Pengelolaan KKP3K-KDPS oleh Provinsi

Bapak Gubernur dan Wakil Gubernur Kaltim yang saya hormati, semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan kesehatan dan kebijaksanaan kepada Bapak beserta jajaran, demi kemajuan Kalimantan Timur yang adil dan berdaulat. Saya, Ayatullah Khomeiny Formateur HMI Cabang Berau, lahir dan dibesarkan di bumi Batiwakkal Berau, tak bisa diam menyaksikan rencana pengambilalihan pengelolaan …

Read More »

Melindungi Pantai Sebagai Investasi Masa Depan

Artikel ini ditulis oleh: Ekky Yudistira, wartawan berandaindonesia.id PEMBANGUNAN sembarangan di kawasan pesisir harus segera ditertibkan demi kelangsungan hidup generasi mendatang. Indonesia sebagai negara kepulauan terbesar di dunia memiliki garis pantai sepanjang 99.093 kilometer. Namun, kekayaan pesisir ini justru sering menjadi korban pembangunan yang tidak bertanggung jawab. Maraknya pembangunan ilegal …

Read More »

Aren di Lahan Pasca Tambang

Artikel ini ditulis oleh Nasih Widya Yuwono. Di sebuah lembah bekas tambang nikel yang telah lama ditinggalkan, tanah berdebu dan berserakan batuan kasar, tumbuh satu per satu batang pohon menjulang tinggi dengan pelepah menyirip dan buah tergantung rapat seperti sisir raksasa. Itu adalah pohon aren—pohon yang selama ini dipandang sebelah …

Read More »