Headline

Pemerintah Wajibkan Registrasi Seluler Berbasis Biometrik Wajah

Poskaltim.id, Jakarta – Era registrasi kartu seluler menggunakan SMS ke 4444 resmi memasuki babak baru yang lebih canggih dan ketat. Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) menetapkan aturan baru yang mewajibkan penggunaan teknologi biometrik pengenalan wajah (face recognition) sebagai syarat utama aktivasi nomor seluler. Kebijakan ini tertuang dalam Peraturan …

Read More »

Evakuasi ATR 42-500 Rampung, Dirjen PSDKP Ipunk Kenang Pengorbanan di Medan Ekstrem Bulusaraung

Poskaltim.id, Jakarta — Operasi pencarian dan evakuasi korban pesawat ATR 42-500 yang jatuh di kawasan Pegunungan Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan, resmi berakhir setelah berlangsung selama tujuh hari. Seluruh korban berhasil ditemukan hingga Jumat, 23 Januari 2026, menutup satu babak duka mendalam bagi bangsa Indonesia. Proses pencarian dilakukan dalam kondisi …

Read More »

Wamenkomdigi Minta Pemda Tak Bebani Industri Telekomunikasi dengan Tarif Sewa Tinggi

Poskaltim.id – Wakil Menteri Komunikasi dan Digital (Wamenkomdigi), Nezar Patria, meminta Pemerintah Daerah (Pemda) untuk memberikan dukungan penuh terhadap percepatan pembangunan infrastruktur telekomunikasi. Dukungan ini diharapkan mewujud dalam bentuk tarif sewa barang milik daerah yang wajar dan kepastian regulasi yang tidak memberatkan pelaku industri. Hal tersebut ditegaskan Wamen Nezar dalam …

Read More »

Bandara Temindung Bakal Jadi Pusat Perkantoran Terpadu dan Creative Hub Kaltim

Poskaltim.id, Samarinda – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Pemprov Kaltim) kian serius dalam melakukan optimalisasi aset daerah guna mendongkrak pendapatan dan kualitas layanan publik. Salah satu proyek mercusuar yang kini menjadi fokus utama adalah alih fungsi kawasan eks Bandara Temindung di Jalan Pipit, Samarinda. Kawasan yang dulunya merupakan jantung transportasi udara …

Read More »

Gubernur Rudy Mas’ud Resmikan Jalan Tering–Ujoh Bilang

Poskaltim.id, Ujoh Bilang – Penantian panjang masyarakat di wilayah barat Kalimantan Timur akhirnya terbayar. Gubernur Kalimantan Timur, Dr. H. Rudy Mas’ud (Harum), resmi meresmikan Jalan Tering–Ujoh Bilang pada Selasa (6/1/2026). Peresmian ini menandai terhubungnya Kabupaten Kutai Barat (Kubar) dan Kabupaten Mahakam Ulu (Mahulu) melalui jalur darat. Selain menjadi tonggak sejarah …

Read More »

Tol Balikpapan-KIPP IKN Mulus Jadi Jalur Alternatif Utama Jamaah Haul

Poskaltim.id, Penajam – Jalur transportasi menuju peringatan Haul Guru Sekumpul ke-21 di Martapura, Kalimantan Selatan, kini memiliki pilihan rute baru seiring dibukanya Jalan Tol Balikpapan–Penajam (via Pulau Balang) secara fungsional mulai Sabtu (20/12/2025). Pembukaan jalur tol sepanjang lebih dari 40 kilometer ini diproyeksikan menjadi rute alternatif strategis bagi masyarakat dan jamaah …

Read More »

Otorita IKN Jamin Nol Penularan Malaria bagi 20 Ribu Pekerja

Poskaltim.id, Nusantara – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) memberikan jaminan keamanan kesehatan lingkungan yang ketat seiring dengan dimulainya tahap II pembangunan kawasan Nusantara. Pemerintah memastikan tidak akan ada penularan malaria di lingkungan proyek meskipun akan terjadi lonjakan mobilitas hingga 20.000 pekerja yang datang untuk membangun kawasan Yudikatif dan Legislatif dalam …

Read More »

Syarifah Suraidah Pimpin KORMI Kaltim Hingga 2029

Poskaltim.id, Samarinda — Hj. Syarifah Suraidah resmi terpilih sebagai Ketua Komite Olahraga Masyarakat Indonesia (KORMI) Kalimantan Timur periode 2025–2029. Hj. Syarifah Suraidah yang juga isteri Gubernur Kaltim H. Rudy Mas’udterpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Provinsi (Musprov) KORMI Kaltim yang digelar di Gedung Tower Dispora Kaltim, pada Selasa (16/12/2025). Acara Musyawarah …

Read More »

Otorita IKN Luncurkan Gerakan Pangan Murah di Kawasan Nusantara

Poskaltim.id, Nusantara —  Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) perdana sebagai upaya menjaga stabilitas harga dan daya beli masyarakat di Kawasan Nusantara, pada Jumat (12/12/2025) bertempat di Kantor Desa Bukit Raya, Kecamatan Sepaku. Gerakan ini menyediakan berbagai kebutuhan pokok, baik pangan maupun non-pangan dengan harga terjangkau, …

Read More »