Poskaltim.id, Samarinda — Kantor Perwakilan Bank Indonesia Kalimantan Timur berkolaborasi dengan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur menggelar pembukaan Kaltim Paradise of The East 2023. Kegiatan ini mengangkat tema “Sinergi Merajut Warisan Budaya dan Alam Kalimantan Timur dalam Karya Bertaraf Global Berakar Lokal” bertempat di Atrium Utama Big Mali Samarinda, pada Jumat …
Read More »Bank Indonesia Provinsi Kaltim Edukasi Rupiah di Bandara APT Pranoto Samarinda
Poskaltim.id, Samarinda — Kantor Perwakilan Bank Indonesia Kalimantan Timur (Kaltim) bekerjasama dengan pengelola Bandara APT Pranoto Samarinda melakukan Sosialisasi Cinta, Bangga, dan Paham (CBP) Rupiah dan QRIS sekaligus peresmian memorabilia Uang Rupiah Rp 20.000 di Agarwood Lounge Bandara APT Pranoto Samarinda. Acara dibuka oleh Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi …
Read More »Pelatihan JULEHA : Rumah Potong Unggas Dukung Akselerasi Halal Value Chain di Kaltim
Poskaltim.id, Samarinda — Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Timur bekerjasama dengan Lembaga Pengkajian Pangan, Obat dan Makanan Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUİ) Kaltim melaksanakan kegiatan pelatihan dalam bentuk Bimbingan Teknis Juru Sembelih Halal (JULEHA). Upaya ini dilakukan sebagai upaya mendorong perolehan sertifikasi halal Rumah Potong Unggas di Kaltim dalam rangka mendorong …
Read More »Otorita IKN Kerjasama dengan Alfamart Penuhi Kebutuhan Pokok Masyarakat di IKN
Poskaltim.id, Jakarta — Alfamart menyatakan kesanggupan untuk investasi dan kemitraan usaha ritel di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada sektor komersial niaga. Hal ini tertuang dalam penandatanganan kesepakatan kerja sama antara PT Sumber Alfaria Trijaya tbk, pengelola jaringan ritel modern Alfamart dengan PT Bina Karya (Persero) sebagai Badan Usaha Otorita IKN, …
Read More »Otorita IKN Turut Berpartisipasi Pada ASEAN Investment Forum 2023
Poskaltim.id, Jakarta — Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) turut serta dalam perhelatan ASEAN Investment Forum 2023, Investments For Sustainable Development, di Lagoon Garden Hall, Hotel Sultan, Jakarta Pusat, pada Sabtu (2 September 2023). Dalam rilis yang diterima redaksi dijelaskan jika acara ini merupakan acara yang diselenggarakan hasil kolaborasi antara ASEAN, …
Read More »Juli 2023, Inflasi Kaltim Tercatat Melandai
Poskaltim.id, Samarinda – Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kaltim, Budi Widihartanto menyampaikan jika pada Juli 2023, tingkat inflasi di Provinsi Kalimantan Timur tercatat melandai pada level 3,56% (yoy), lebih rendah dibandingkan dengan periode Juni 2023 sebesar 3,76% (yoy). Hal tersebut dikatakan Budi Widihartono usai mencanangkan Gerakan Nasional Kick-off Gerakan Nasional …
Read More »BI Kaltim Lakukan Kick-off GNPIP Menuju “Kaltim Berdaulat Pangan”
Poskaltim.id, Samarinda – Untuk memperkuat upaya pengendalian inflasi daerah secara sinergis dan inovatif, Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Kalimantan Timur mencanangkan Kick-off Gerakan Nasional Pengendalian Inflasi Pangan (GNPIP) Kalimantan Timur dilakukan di demplot Kodim 0901 Samarinda yang berlokasi di Jalan H. A. M. Rifaddin Samarinda Seberang, pada Selasa (29/8.2023). …
Read More »Bank Indonesia Luncurkan Standar Nasional Fitur Baru QRIS TUNTAS
Poskaltim.id, Jakarta – Pengguna QRIS kini akan lebih dimanjakan lagi. Layanan QRIS tidak hanya untuk membayar saja tetapi telah ditingkatkan sebagai QR Coce untuk Tarik Tunai, Transfer, dan Setor Tunai serta Inisiasi Uji Coba QRIS Antarnegara Indonesia – Singapura. Bank Indonesia meluncurkan standar nasional bagi fitur baru QRIS untuk transaksi …
Read More »Gerakan Pangan Murah Hindarkan Tekanan Permintaan dan Kelangkaan Barang
Poskaltim.id, Samarinda – Menghadapi Hari Besar Keagamaan setiap tahunnya selalu digelar pasar murah secara serempak di seluruh Indonesia. Harapannya tidak ada tekanan permintaan yang berlebih dari konsumen dan kelangkaan barang sehingga harga relatif stabil tidak melonjak jauh. “Kita mengenal 3K yaitu Kesediaan pasokan, Keterjangkauan harga, Kelancaran distribusi dan Komoditas konsumtif. …
Read More »Optimisme Konsumen Tetap Terjaga Kuat di Provinsi Kaltim
Poskaltim.id, Samarinda — Survei Konsumen (SK) Provinsi Kalimantan Timur pada bulan Mei 2023 mengindikasikan optimisme konsumen terhadap kondisi ekonomi Kaltim tetap terjaga kuat. Hal tersebut dikatakan Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Kaltim, Ricky P Gozali dalam rilis yang diterima redaksi pada Kamis malam (15/6/2023). “Dari Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) yang …
Read More »