Daerah

Bahas Isu Lingkungan, Kaltim Terpilih menjadi Tuan Rumah Pre Summit III Y20

Poskaltim.id, Samarinda – Provinsi  Kalimantan Timur siap menjadi tuan rumah pada Pra-Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-3 Youth 20. Tema dipilih adalah “Sustainable and Livable Planet atau Planet yang Berkelanjutan dan Layak Huni”. Kegiatan ini merupakan rangkaian KTT G20 (Group Twenty) disaat Indonesia menjadi tuan rumah pada November 2022 mendatang. Kepala …

Read More »

Pemudik Jurusan Antar Provinsi Kaltim-Kalsel Masih Ramai di H-1

Poskaltim.id, Samarinda—Hingga akhir puasa 1443 Hijriah, jumlah pemudik dari Samarinda, Kalimantan Timur menuju Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, masih memenuhi terminal Sungai Kunjang Samarinda. Walaupun sedikit menurun disbanding hari sebelumnya, dari hari Jumat, namun hingga pukul 17.30 Wita hari Minggu ini, yakni hanya 161 penumpang, lebih rendah ketimbang hari sebelumnya yang …

Read More »

Yus Alwi Rahman, Ketua Harian FK Perkebunan Berkelanjutan 2022-2025

Poskaltim.id, Samarinda — Dalam Musyawarah Forum Komunikasi Perkebunan Berkelanjutan (FKPB) Provinsi Kaltim,  memilih ketua harian untuk periode 2022-2025 yang dipercayakan kepada Ir. H Yus Alwi Rahman, M.Si. Yus Alwi merupakan ketua harian FKPB periode sebelumnya 2019-2022. Ia terpilih kembali secara aklamasi setelah empat kandidat calon lainnya tidak bersedia dicalonkan untuk …

Read More »

Pertamina Komitmen Jaga Produksi Migas di Delta Mahakam

Poskaltim.id, Balikpapan — Subholding Upstream Pertamina melalui PT Pertamina Hulu Indonesia Regional 3 Kalimantan berkomitmen untuk menjaga produksi minyak dan gas bumi (migas) dari lapangan-lapangan di Kalimantan. Sejak tahun 1974 Wilayah Kerja (WK) Mahakam sudah mulai diproduksi dan mencapai puncak produksi di era awal tahun 2000, dan mengalami decline rate …

Read More »

Mobil Tabrak Ruko, 7 Orang Meninggal dan 1 Kritis

Poskaltim.id, Samarinda – Musibah kebakaran di waktu subuh Minggu di sebuah ruko di Jalan AW Syahranie Samarinda, mengakibatkan enam  orang meninggal dunia di tempat dan dua orang lainnya kritis dan dibawa ke rumah sakit. Namun saat dalam perawatan, satu orang kritis tersebut juga turut meninggal dunia. Kejadian kebakaran ini bermula, …

Read More »

Dari Kelurahan Dadi Mulya, Kampung Zakat Diresmikan Wali Kota Samarinda

Poskaltim.id, Samarinda – Kelurahan Dadi Mulya, Kecamatan Samarinda Ulu, menjadi tempat pertama diluncurkannya program Kampung Zakat, kerjasama Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda dan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Samarinda. Peluncuran program ini bertempat di Masjid Jabal Nur Jalan Wolter Monginsidi,  oleh Wali Kota Samarinda Andi Harun, pada Selasa sore, (12/04/2022). …

Read More »

Melanggar Aturan, Belasan Lapak PKL di Jalan Biola Dibongkar Satpol-PP

Poskaltim.id, Samarinda —  Belasan lapak pedagang kaki lima (PKL) di Jalan Biola terpaksa dibongkar Petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Samarinda karena dinilai melanggar aturan Perda Kota Samarinda tentang penataan Pedagang Kali Lima. Pembongkaran lapak ini berlangsung tanpa perlawanan dari pemilik lapak, karena sebelumnya para pemilik lapak sudah …

Read More »

Jelang Ramadhan, Ratusan Relawan Samarinda Gelar Apel Kesiapsiagaan

Poskaltim.id, Samarinda – Ratusan orang relawan berkumpul dalam Apel Bersama Kesiapsiagaan Jelang Ramadan dan Idul Fitri 1443 atau  tahun 2022. Apel dipimpin oleh Komandan Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Samarinda Hendra AH,  bertempat di Polder Air Hitam, Minggu (27/3/2022). Kepala Dinas Damkar dan Penyelamatan Samarinda, Hendra AH, berpesan agar …

Read More »