Poskaltim.id, Bontang – Komitmen Pemerintah Kota (Pemkot) Bontang untuk mencapai Universal Health Coverage (UHC) 100% sudah di depan mata. Keyakinan ini diperkuat dengan data statistik kepesertaan BPJS Kesehatan yang sudah mencapai 94% dari total populasi. Angka tersebut dipaparkan langsung oleh Wali Kota Bontang, Neni Moerniaeni, dalam Forum Konsultasi Publik yang …
Read More »Kunjungan DPRD Kutai Barat ke Pemprov Kaltim Soroti Percepatan Infrastruktur
Poskaltim.id, Daerah – Permasalahan infrastruktur dan masa depan pendidikan mahasiswa menjadi fokus utama dalam kunjungan kerja Komisi I DPRD Kabupaten Kutai Barat (Kubar) ke Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur. Pertemuan yang digelar di Ruang Rapat Wakil Gubernur, Kantor Gubernur Kaltim, Rabu (22/10/2025), membahas program unggulan Pemprov. Rombongan DPRD Kubar yang dipimpin …
Read More »Hindari Baper Masyarakat, Bupati Ingatkan Dinsos Berau Lakukan Pendekatan Humanis
Poskaltim.id, Berau – Masalah sosial dan ekonomi adalah isu yang sensitif, di mana masyarakat rentan mudah merasa kepekaan emosional (baper) atau merasa rendah diri saat didata. Hal tersebut disampaikan Bupati Berau, Hj. Sri Juniarsih Mas, saat membuka Rapat Koordinasi (Rakor) Optimalisasi Pengelolaan Data Tunggal Sosial dan Ekonomi Nasional (DTSEN) pada …
Read More »Diskominfo Samarinda Gelar Bimtek SP4N-LAPOR Tingkatkan Responsivitas Layanan
Poskaltim.id, Samarinda – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Samarinda menegaskan pentingnya Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional-Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online (SP4N-LAPOR) sebagai wadah resmi pemerintah untuk menampung dan menindaklanjuti keluhan masyarakat. Penegasan ini disampaikan dalam acara Bimbingan Teknis (Bimtek) SP4N-LAPOR Tahun 2025 yang digelar di lingkungan Pemerintah Kota …
Read More »Akses Terkendala Jarak, Pemprov dan Pemkab Berau Siap Jemput Bola
Poskaltim.id, Berau – Kegiatan Sosialisasi dan Pemutakhiran Adminduk Inklusif sukses digelar di Kantor Bupati Berau, Kamis (16/10/2025). Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur bersama Pemerintah Kabupaten Berau melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) siap menerapkan strategi jemput bola. Strategi tersebut muncul untuk mengatasi kendala akses layanan administrasi kependudukan (Adminduk) bagi para …
Read More »Dari Penghargaan Berau PUG Award Pemkab Tegaskan Pengawalan Pengarusutamaan Gender
Poskaltim.id, Berau – Pemerintah Kabupaten Berau menegaskan bahwa komitmen terhadap Pengarusutamaan Gender (PUG) adalah visi besar yang harus terus dikawal, melampaui sekadar upaya untuk meraih penghargaan. Penegasan ini disampaikan oleh Asisten I Sekretariat Kabupaten Berau, Muhammad Hendratno, saat mewakili Bupati Berau membuka Pengumuman Pemenang Berau PUG Award Tahun 2025 di …
Read More »Andi Harun Tegaskan Dukungan Fisik Harus Sejalan dengan Kehati-hatian
Poskaltim.id, Samarinda – Permohonan hibah gedung kantor dan bantuan kendaraan operasional dari Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Samarinda mendapat tanggapan langsung dari Wali Kota Samarinda, Dr. H. Andi Harun, dalam audiensi di Balai Kota, Senin (13/10/2025). Andi Harun menegaskan bahwa dukungan terhadap penguatan kelembagaan pengawas pemilu akan terus berjalan, namun setiap …
Read More »Bontang Miniatur Indonesia, Keberagaman Jadi Fondasi Pembangunan
Poskaltim.id, Bontang – Peringatan hari jadi ke-7 Kepatihan Adat Besar Kutai Kalimantan Timur berlangsung khidmat di Gedung Auditorium 3D Kota Bontang, Minggu (12/10/2025). Dalam acara yang dihadiri Wakil Gubernur Kaltim, Seno Aji, dan jajaran Forkopimda, Wakil Wali Kota Bontang, Agus Haris, yang mewakili Wali Kota, menyoroti keberagaman unik di Kota …
Read More »Wabup Lepas Peserta PKP-Latsar CPNS Angkatan I dan II Tahun 2025
Poskaltim.id, Tanjung Redeb – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) secara resmi menutup Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) dan Pelatihan Dasar (Latsar) CPNS Angkatan I dan II Tahun 2025 di Hotel Mercure Berau, Jumat (10/10/2025). Kegiatan ini disorot sebagai upaya strategis Pemkab Berau untuk …
Read More »Disbun Kaltim Dorong Sinergi Perusahaan-Pekebun
Poskaltim.id, Tenggarong – Upaya memperkuat kemitraan dan legalitas usaha perkebunan kembali menjadi fokus utama Dinas Perkebunan (Disbun) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Melalui Pertemuan Pembinaan dan Peningkatan Kemitraan serta Sosialisasi Penerbitan STDB, Disbun Kaltim secara aktif mendorong sinergi yang lebih erat dan berkeadilan antara perusahaan besar swasta, koperasi, dan pekebun. Kegiatan yang …
Read More »
PosKaltim.id Informatif dan Mencerdaskan