Redaksi

Rakor Perpustakaan Diharapkan Mampu Meningkatkan Budaya Membaca Warga Kaltim

Poskaltim.id, Surabaya – Rapat Koordinasi  Daerah Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2023 yang digelar di Kota Surabaya Jawa Timur (jatim) berlangsung  sukses dan lancar tanpa kendala yang berarti. Bahkan peserta dari 10 kabupaten/kota di Kaltim sangat antusias dalam setiap kegiatan. Rapat yang mensinergikan dinas perpustakaan dan kearsipan se-Kalimantan …

Read More »

Dihiasi Api Unggun, Peserta Kemping Keberagaman Tampilkan Teatrikal Pencegahan Radikalisme-Terorisme

Poskaltim.id, Samarinda — Kegiatan Camping Keberagaman dengan peserta para guru agama di sekolah yang dibuka sejak siang terus berlanjut hingga sesi malam hari dengan penampilan beberapa kelompok guru yang mengaktualisasikan bagaimana paham radikalisme-terorisme berkembang berikut pencegahannya. Acara berlangsung meriah dengan suasana api unggun di tengah-tengah para peserta. Seluruh guru peserta …

Read More »

DPMPD Kaltim Monitoring Bantuan Keuangan di Kab/Kota

Poskaltim.id,  Samarinda  — Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Provinsi Kaltim melakukan monitoring dan evaluasi terhadap bantuan keuangan provinsi tahun 2021 dan 2022. Selain itu juga dilakukan  sosialisasi dan asistensi bantuan keuangan provinsi tahun 2023 di wilayah Kabupaten Paser. Kepala DPMPD Kaltim, Anwar Sanusi, menjelaskan, kegiatan tersebut bertujuan untuk …

Read More »

Pemprov Kaltim Berkomitmen Selesaikan Batas Desa Tahun Ini

Poskaltim.id, Jakarta — Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Pemprov Kaltim) melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) telah berkomitmen untuk mendukung kebijakan nasional dalam percepatan penyelesaian batas desa yang ditetapkan hingga tahun 2023. Dalam rilis yang diterima redaksi pada Senin (13/3/2023) dijelaskan jika Provinsi Kaltim bersama 10 provinsi lainnya telah menjadi …

Read More »

Perpustakaan Balikpapan Terus Tingkatkan Inovasi

Poskaltim.id Balikpapan — Dinas Perpustakaan dan Arsip Kota Balikpapan terus melakukan inovasi pelayanan, terutama yang mengikuti perkembangan teknologi digital saat ini. Misalnya saja pengembangan layanan buku digital. Hal ini dilakukan dalam upaya mengubah cara pandang masyarakat terhadap perpustakaan yang masih konvensional, termasuk meningkatkan minat baca yang masih tergolong belum tinggi …

Read More »

Belantara Foundation Berikan Kuliah Umum Biodiversitas Indonesia di Fakultas Biologi UGM

Poskaltim.id, Yogyakarta — Belantara Foundation dan Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta menggelar Kuliah Umum tentang Biodiversitas Indonesia bertempat di Auditorium Biologi Tropika, Fakultas Biologi UGM, Kamis (09/03/2023). Direktur Eksekutif Belantara Foundation, Dolly Priatna menjadi narasumber menyampaikan pentingnya konservasi keanekaragaman hayati di Indonesia dan peluang karir yang dapat ditemukan …

Read More »

Membanggakan, Diskarpus Paser Terima Penghargaan ANRI

Poskaltim.id, Surabaya — Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Diskarpus) Kabupaten Paser meraih dua penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI). Dua penghargaan yang diterima ini yaitu penghargaan sebagai Pengelola Kearsipan Terbaik ke- II se-Kaltim dan penghargaan pelaksanaan Aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (Srikandi) di Kabupaten Paser. Kepala Diskarpus Paser Yusuf …

Read More »

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Berau Raih Tiga Penghargaan dari DPK Kaltim

Poskaltim.id, Berau – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispusip) Kabupaten Berau patut berbangga. Di awal tahun 2023, Dispusip Berau berhasil menerima tiga jenis penghargaan dari Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (DPK) Provinsi Kaltim. Dalam rilis yang diterima redaksi, penghargaan ini diserahkan oleh Staf Ahli Gubernur Kaltim Bidang Reformasi, Birokrasi dan Keuangan …

Read More »

Pansus Pancasila dan Wawasan Kebangsaan Dukung Keterampilan SDM

Poskaltim.id, Yogyakarta – Anggota Panitia Khusus (Pansus) Pancasila dan Wawasan Kebangsaan DPRD Kalimantan Timur melakukan kunjungan kerja ke DPRD Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Kunjungan kerja ini dalam rangka meningkatkan kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM) di Kaltim. Dalam kesempatan tersebut, Ketua Pansus Raperda Pendidikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan DPRD Kaltim Romadoni …

Read More »

Perempuan Kaltim Siap Sukseskan Pembangunan IKN

Poskaltim.id, Samarinda — Kemajuan pembangunan daerah dalam upaya menyambut hadirnya Ibu Kota Negara (IKN) di Kalimantan Timur tidak terlepas dari kehadiran para perempuan melalui strategi pembangunan untuk mengurangi kesenjangan gender di Kaltim. Perempuan dianggap mampu menjadi agen perubahan dalam pembangunan dengan ikut berkontribusi menyukseskan pembangunan dan pemindahan IKN ke Kaltim. …

Read More »