Daerah

Pemprov Kaltim Terima Jajaran The Nature Conservancy (TNC) Amerika Serikat

Poskaltim.id, Balikpapan —  Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur dipimpin Asisten Bidang Perekonomian dan Administrasi Pembangunan Sekda Provinsi Kaltim Ujang Rachmad dan Asisten Administrasi Umum H Riza Indra Riadi menerima kunjungan jajaran pengurus The Nature Conservancy (TNC) Amerika Serikat. Beberapa yang hadir diantaranya Jennifer Morris Chief Executive Office TNC dan Matthew A …

Read More »

Relawan dan Polresta Samarinda Bagikan 2500 Paket Sahur

Poskaltim.id, Samarinda – Seribuan orang relawan yang tergabung dalam Info Taruna  Samarinda (ITS) didukung oleh Polresta Samarinda dan Pemkot Samarinda  menggelar kegiatan Sahur On The Road (SOTR) dalam rangka  mengantisipasi dan menyiap siagakan relawan se-Kota Samarinda. Kegiatan yang berlangsung di pertengahan Ramadan 1444 Hijriah ini dipusatkan di lapangan parkir  Gelora …

Read More »

Pemprov Kaltim Dorong OPD Laksanakan Transaksi Non Tunai

Poskaltim.id, Balikpapan —  Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur akan mendorong seluruh transaksi tunai  menjadi non tunai yang ada di Organisasi Perangkat Daerah untuk lebih meningkatkan efisiensi dan menghindari kebocoran. Hal tersebut dikatakan Sekretaris Daerah Provinsi Kaltim Sri Wahyuni memimpin Rapat Persiapan High Level Meeting (HLM) Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah …

Read More »

Wagub Kaltim : Tugas Basarnas Sangat Mulia

Poskaltim.id, Samarinda  — Wakil Gubernur Kaltim H Hadi Mulyadi meminta  Kepala  Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Wilayah Kaltim-Kaltara,   Melkyanus Kotto untuk terus melaporkan agenda kerja dan hasil-hasil yang telah dicapai semua pihak, terutama Pemprov Kaltim. Penegasan Wagub Hadi Mulyadi tersebut disampaikan usai menerima audiensi dan silaturahmi Kepala Basarnas …

Read More »

Pemprov Kaltim Berikan Penghargaan Kepada ASN Berprestasi

Poskaltim.id, Samarinda —  Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur memberikan penghargaan kepada 97 Pegawai Negeri Sipil (PNS) Berprestasi di lingkungan  Pemprov Kaltim bertempat di Ruang Ruhui Rahayu Kantor Gubernur Jalan Gajah Mada Samarinda pada Kamis (6/4/2023).  Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Wakil Gubernur Kalimantan Timur Hadi Mulyadi didampingi Kepala Badan Kepegawaian Daerah …

Read More »

BPK RI Serahkan Laporan Hasil Pemeriksaan Ke Pemprov Kaltim

Poskaltim.id, Samarinda  — Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Timur  Sri Wahyuni menghadiri penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (LHP BPK) bertempat di Ruang Ruhui Rahayu Kantor Gubernur Kaltim, pada Senin (3/4/2023). Acara diawali dengan penandatanganan Berita Acara Serah Terima dan penyerahan LHP Bantuan Partai Politik (Banparpol) Tahun 2022 oleh masing-masing …

Read More »

Disperindagkop UKM Berikan Bantuan Peralatan Usaha di Kota Bontang

Poskaltim.d, Bontang — Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Disperindagkop UKM) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) melanjutkan penyaluran bantuan peralatan usaha bagi UMKM. Bantuan yang diberikan oleh Pemerintah Pusat melalui Kementerian Keuangan kepada Pemerintah Daerah ini sebagai penghargaan karena berhasil mengendalikan inflasi di daerah.  Setelah beberapa kabupaten/kota mendapatkan bantuan, …

Read More »

Pemprov Kaltim miliki 456.827 ha ANKT

Pertemuan Teknis

Samarinda, Poskaltim.id,– Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) memiliki Area dengan Nilai Konservasi Tinggi (ANKT) seluas 456.827 hektare (ha), sehingga kawasan tersebut harus dijaga dan dilestarikan untuk keseimbangan lingkungan sekaligus mewujudkan perkebunan berkelanjutan. Pelaksana Tugas Kepala Dinas Perkebunan (Disbun) Provinsi Kaltim Asimirilda, Kamis mengatakan bahwa kawasan ANKT tersebut perlu dipertahankan selain …

Read More »

Rusmadi Lakukan Sosialisasi Gerakan Peduli dan Berbudaya Lingkungan di Calon Sekolah Adiwiyata

Poskaltim.id, Samarinda –  Sosialisasi Gerakan Peduli dan Berbudaya Lingkungan Hidup di calon sekolah Adiwiyata Kota Samarinda, menjadi materi yang harus dilaksanakan oleh siswa di setiap sekolah. Bagaimana tanggung jawab terhadap sampah pribadi yang dihasilkan, harus dapat dikelola dengan cara yang baik oleh siswa. Wakil Wali Kota Samarinda Rusmadi Wongso didampingi …

Read More »